1. Sebelum dikenal alat pembayaran, masyarakat Indonesia melakukan jual beli dengan ...
a. batu
b. kayu
c. tulang
d. barter
2. Uang logam dikeluarkan oleh ...
a. Bank Rakyat Indonesia
b. Bank Indonesia
c. Bank Mandiri
d. Bank BCA
3. Nilai yang tertulis pada uang disebut ...
a. nilai nominal
b. nilai intrinsik
c. nilai ekstrinsik
d. nilai verbal
4. Perintah yang diterima oleh pihak lain sebagai alat untuk pembayaran atau perintah kepada bank untuk membayar dengan uang tunai dinamakan ...
a. kartu debit
b. bilyet giro
c. cek
d. saham
5. Kelemahan dari uang kertas adalah mudah rusak karena ...
a. terbuat dari logam
b. bahannya dari kertas
c. berwarna
d. mudah dipalsukan
6. Mata uang negara Belanda adalah ...
a. dollar
b. poundsterling
c. gulden
d. rupe
7. Salah satu tindakan yang perlu dilakukan untuk mengetahui uang palsu atau asli adalah ...
a. merendam dalam air
b. menerawang
c. menggunting
d. menyobek
8. Pada uang kertas terdapat tanda tangan ...
a. Presiden
b. Menteri Perekonomian
c. Gubernur Bank Indonesia
d. Menteri Keuangan
9. Ciri-ciri uang logam adalah ...
a. mudah luntur
b. terbuat dari perak atau emas
c. memiliki warna yang cerah
d. berbentuk persegi panjang
10. Jika akan mnegirim uang melalui kantor pos menggunakan ...
a. Meterai
b. perangko
c. wesel pos
d. amplop
11. Uang giral tidak dapat dibelikan langsung, tetapi harus ditukarkan dahulu ke ...
a. bank
b. mesin ATM
c. toko
d. kantor pos
12. Nilai uang logam terkecil yang masih berlaku adalah ...
a. Rp25,00
b. Rp50,00
c. Rp100,00
d. Rp200,00
13. Gambar pahlawan Tuanku Imam Bonjolterdapat pada uang kertas senilai ...
a. Rp1.000,00
b. Rp2.000,00
c. Rp10.000,00
d. Rp5.000,00
14. Selain gambar burung garuda pada uang logam Rp500,00 terdapat gambar ...
a. bunga melati
b. komodo
c. burung jalak bali
d. alat musik sasando
15.Uang di bawah jika dibelikan buku seharga Rp3.000,00 dan bolpoin seharga Rp1.500,00 maka masih sisa ...
b. Rp5.500,00
c. Rp6.000,00
d. Rp6.500,00
16. Gambar pahlawan yang terdapat dalam uang kertas seribu rupiah adalah ...
a. Otto Iskandardinata
b. W.R Supratman
c. Pattimura
d. Ir. Soekarno
17. Uang seratus rupiah yang berlaku terbuat dari ...
a. kertas
b. logam
c. plastik
d. mika
18. Mesin ATM digunakan untuk ...
a. menabung
b. mengambil uang giral
c. mengirim wesel
d. mengambil uang kartal
19. Uang kertas Rp100.000,00 mempunyai warna ...
a. hijau
b. biru
c. merah
d. ungu
20. Menggunakan uang sesuai dengan kebutuhan berarti kita hidup ...
a. kikir
b. hemat
c. boros
d. cermat
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!
21. Mata uang yang digunakan sebagai alat pembayaran internasional adalah ...
22. Perusahaan yang mencetak uang di Indonesia adalah ...
23. Warna uang kertas dua puluh ribu rupiah adalah ...
24. Nilai nominal uang terbesar adalah ...
25. Uang yang langsung dapat dibelanjakan adalah ...
26. Lambang negara yang terdapat dalam mata uang rupiah adalah ...
27. Uang kertas yang kita gunakan berbentuk ...
28. Mengirim uang melalui bank disebut ...
29. Sisa uang saku sebaiknya ...
30. Tiap-tiap negara mempunyai nilai tukar uang yang ...
Kunci Jawaban :
1. D
2. B
3. A
4. C
5. B
6. C
7. B
8. C
9. B
10. C
11. A
12. C
13. D
14. A
15. B
16. C
17. B
18. D
19. C
20. B
21. Dollar Amerika
22. Perum Peruri
23. Hijau
24. Rp100.000,00
25. Uang Kartal
26. Burung garuda
27. persegi panjang
28. Transfer
29. Ditabung
30. Berbeda
Terima Kasih... Semoga Bermanfaat...
No comments:
Post a Comment